Sms Pengaduan :
news_img
  • ADMIN
  • 18-03-2015
  • 484 Kali

Peningkatan Fungsi Dan Peran Hansip/Linmas

News Room, Rabu ( 19/03 ) Kepala Seksi Ketertiban Kecamatan kota Sumenep, Budiyanto menegaskan, Hansip/Linmas harus mampu berbuat semaksimal mungkin untuk pemasyarakatan Siskamling di desanya sehingga tercipta Desa yang aman.

Oleh sebab itu keberadaan Hansip/linmas yang selalu membantu kepala desa/kelurahan di bidang keamanan, ketertiban, sehingga kenyamanan di Desanya akan terwujud.

Selanjutnya Budiyanto pada sosialisasi peningkatan fungsi dan peran Hansip/Linmas di Balai Desa Kacongan, Kamis (19/03) menekankan, kepada seluruh Hansip yang ada di Desa setempat harus menjadi panutan masyarakat untuk melaksanakan Siskamling. ( JuP-01,  Fer  )